Hidup itu harus bervariasi

By: Ibnu Hasan
Bismillah
"Ragamkan pengetahuanmu, asah bakat-bakatmu, dan ubah kondisi hidupmu, sebab rutinitas itu membosankan dan kebiasaan yang berulang-ulang bisa menjemuhkan.
Waktu terus berubah; siang, malam. Tempat pun demkian; gunung, hutan, gurun, sungai. Begitu pula wrna; putih, hitam, merah, kuning. Juga khdupn; senang dan sedih, kaya dan miskin, lahir dan mati.
Semua menuntut anda untuk selalu memperbaharui diri ke arah yang lebih baik.
Berusahalah menjadi musafir yang peka telinganya dan pedagang yang tajam matanya, yang selalu mengambil yang trbaik dari setiap barang dan memilih yang terbaik dari semua karya.
Pemaksaan jiwa pd 1 cara dan kebiasaan adalah pembunuhan terhadap ketajaman dan kepekaannya.
Taman menjadi indah apabila ia memuat beragam bunga dan bermacam buah. Kondisi jiwa juga demkian. Ia harus diberi cakrawala yang lapang, pengetahuan yang luas, dan fasilitas kehidupan yang diperbolehkan agama, agar ia bergembira..
Seseorang tidak akan sehat jika ia selalu berselimut..
Dia baru sehat jika berpindah-pindah dari 1 kondisi ke kondisi berikut.."
(DR. 'A'id al-Qarni)

0 komentar: